Search

Ternyata Ini Alasan Mengapa Banyak Resep Kue Menggunakan Suhu 180 Derajat Celcius untuk Memanggang - Pos Belitung

POSBELITUNG.CO - Pernahkah anda memperhatikan? Pada resep-resep pembuatan kue atau makanan lain yang dipanggang, suhu untuk memanggang biasanya adalah 180 derajat Celcius.

Tahukah anda? Ternyata ada alasan mengapa suhu 180 derajat Celcius adalah suhu yang tepat untuk memanggang makanan, lo!

Mengapa Suhu Penting untuk Memanggang Makanan?

Selain memanggang makanan, saat menggoreng makanan dengan minyak, suhu yang disarankan untuk digunakan juga berkisar antara 160 - 170 derajat Celcius.

Dalam Fahrenheit, 180 derajat Celcius artinya 350 derajat Fahrenheit.

Di Amerika Serikat, suhu 350 derajat Fahrenheit menjadi standar dalam resep memanggang makanan.

Bahkan, oven otomatis juga akan memanaskan panggangan di suhu itu ketika oven dinyalakan.

Vox mewawancarai Michael Laiskonis, chef pastry dari Institure Culinary Education di Amerika Serikat.

 Chef Michael Laiskonis mengatakan kalau suhu merupakan hal yang sangat penting dalam memanggang kue.

Ternyata, suhu panas dari oven bukan hanya berfungsi untuk menciptakan warna dan rasa saja. Namun juga mengatur kelembapan di dalam kue.

Let's block ads! (Why?)



"kue" - Google Berita
April 17, 2020 at 09:46PM
https://ift.tt/2yn8ooh

Ternyata Ini Alasan Mengapa Banyak Resep Kue Menggunakan Suhu 180 Derajat Celcius untuk Memanggang - Pos Belitung
"kue" - Google Berita
https://ift.tt/32MVXfu
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Ternyata Ini Alasan Mengapa Banyak Resep Kue Menggunakan Suhu 180 Derajat Celcius untuk Memanggang - Pos Belitung"

Post a Comment


Powered by Blogger.